Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2020

KEDUDUKAN PUBLIC RELATIONS ISNU DARUNGAN

Gambar
Oleh Bidang Penelitian, Pengembangan, dan Pelatihan (PPP) ISNU Darungan Sebagai masyarakat dengan latar belakang pendidikan tinggi (kesarjanaan) pastinya familiar [1] dengan kata public relations . Terlebih sebagai aktivis, pegiat, pengamat, pemerhati sosial kemasyarakatan. tentunya kajian dan implementasi public relation merupakan makanan sehari-hari. public relations pun menjadi salah satu peminatan dan tujuan profesi yang dinilai cukup bergengsi. hal tersebut dapat dilihat dari banyaknya para sarjana dan yang masih mahasiswa bersemangat dalam mendiskusikannya. Sebelum kita lanjutkan pembahasan public relations ISNU dalam konteks wilayah desa Darungan, kita bersama-sama memperhatikan pengertian dari public relations itu sendiri, dimana public relations terdiri dari dua kata, public  dan relations . public  (Bahasa Indonesia:publik) dalam Kamus Bahasa Indonesia artinya, orang banyak/masyarakat. Sedangkan relations (Bahasa Indonesia:relasi) dalam KKBI ar...

MELUMPUHKAN NU DENGAN OPERASI NAGA HIJAU

Gambar
Dok.KreativKader Oleh Kiai Ainur Rofiq   Tulisan di bawah ini saya ambil dari karya KH. Abdul Mun’im. Saat Orde Baru berkuasa, NU berhadapan dengan penguasa. Absurdnya, ormas Islam lain yang sering menyuarakan ukhuwah Islam justeru bungkam seribu bahasa saat NU direpresi. Lebih naif lagi, Orde Baru saat membungkam dan hendak menghabisi NU dibantu oleh beberapa kelompok Islam militan atau radikal. Berikut kisahnya.   Saat KH Abdurrahman Wahid memegang tampuk pimpinan NU, ternyata kepengurusannya tidak diakui pemerintah Orde Baru. Maka untuk mengacaukan kepemimpinan Gus Dur, diciptakan konflik dengan mendorong berdirinya NU tandingan yang dipimpin Abu Hasan.   Para ulama NU dituduh memfitnah, lalu satu persatu ulama NU diperiksa di Polda Jakarta Raya, Hal itu semata untuk meruntuhkan mental para ulama. Tetapi soliditas waga NU semakin kuat. Para pimpinan NU terutama Abdurrahman Wahid yang saat itu juga sebagai ketua Forum Demokrasi dilarang bicara di mana-mana, juga d...